Monday, July 6, 2015

JARINGAN KONPUTER PENGENALAN PACKET TRECER

by @agus wahyu priutomo

Pengenalan Packet Tracer


1.       Membangun jaringan client-server sederhana
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk Creating First Network halaman bantuan Packet tracer. Tekan F1 > My first PT Lab  >  Creating Your First Network
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

10


c.       Mengapa antara client dengan server tidak dapat dihubungkan menggunakan kabel Straight ?
d.      Jelaskan perbedaan arsitektur Jaringan Client-Server dengan Peer to peer. Sebutkan kelebihan dan kekurangannya masing-masing.
2.        Melakukan pengiriman paket uji
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk sending simple test messages in realtime mode. (Tekan F1 > My first PT Lab  >  sending simple test messages in realtime mode)
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

10

c.       Jelaskan proses yang terjadi baik untuk skenario 0 maupun skenario 1, mulai inisiasi berupa pengiriman PDU hingga koneksi dinyatakan sukses.

3.       Koneksi ke Web server menggunakan Web browser PC.
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk Establishing a Web Server Connection Using the PC’s Web Browser. (Tekan F1 > My first PT Lab  >  Establishing a Web Server Connection Using the PC’s Web Browser)
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

10

c.       Apa yang dimaksud dengan DNS? Jelaskan fungsinya.
d.      Kapan paket DNS tersebut dikirimkan ketika meminta halaman web?

4.       Menangkap kejadian-kejadian dan menampilkan animasi menggunakan mode simulasi
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk Capturing Events and Viewing Animations in Simulation Mode. (Tekan F1 > My first PT Lab > Capturing Events and Viewing Animations in Simulation Mode)
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

10


c.       Apa tujuan/ manfaat mode simulasi pada paket tracer?

5.       Melihat isi paket pada mode simulasi
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk Looking Inside Packets in Simulation Mode. (Tekan F1 > My first PT Lab > Looking Inside Packets in Simulation Mode)
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

-


c.       Gambarkan header paket IP sesuai hasil praktikum anda.

6.       Melihat Tabel Perangkat serta me-reset Jaringan
a.       Kerjakan aktifitas mengacu pada petunjuk Viewing Device Tables and Resetting the Network. (Tekan F1 > My first PT Lab > Viewing Device Tables and Resetting the Network)
b.      Mintalah persetujuan dari asisten untuk setiap langkah yang anda lakukan.
Langkah
Acc dari Asisten
Langkah
Acc dari Asisten
1

6

2

7

3

8

4

9

5

10


c.       Jelaskan prinsip kerja paket ARP berdasarkan pengamatan pada praktikum anda? Mengapa perlu diinformasikan lebih awal daripada paket ICMP?
d.      Apa yang terjadi ketika tombol “power cycle devices” ditekan? Mengapa?

--End --

No comments:

Post a Comment